Membuat Sebuah Game Sendiri

Kali ini Udien akan membahas tentang cara membuat game sendiri alias karya sendiri (asyik dumz). Ya sepertinya menyenangkan. dengan bantuan software ini kita tidak usah mempunyai kemampuan pemrograman, tetapi dengan software Game Maker ini kita bisa membuat game yang canggih hanya dengan drag dan drop dari panel kontrol yang ada.
Software game maker ini telah mendukung penanganan animasigrafis dan suara latar belakang, sebuah codecs library dan sudah termasuk built-in bahasa pemrograman. Anda perlu memiliki resolusi layar 800 x 600 dan DirectX. 
klik pada judul untuk selengkapnya


  • Klasifikasi Label Game Berdasarkan Umur
  • Daftar Game Yang Dapat Dimainkan di Excel
Di website resmi program ini, pengguna memiliki pilihan untuk mendaftarkan copy dari Game Maker untuk membeli fitur tambahan yang mana dapat anda gunakan untuk lebih memperkaya fitur game yang anda buat jika anda ingin menjual game yang telah anda buat.
Struktur dari game dibuat dan didistribusikan pada halaman yang tidak dapat dicopy oleh orang lain. Bagi anda yang belum pernah merancang sebuah game software ini memiliki tutorial membuat game (dalam bahasa Inggris) juga demo tentang bagaimana membuat game, termasuk game 3D.
bisa di download di sini
,

0 comments:

Posting Komentar

Protected by Copyscape Plagiarism Checker
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...